Quantcast
Channel: Mari Belajar - Belajar dimana saja dan kapan saja.
Viewing all articles
Browse latest Browse all 412

Membuat share button menggunakan sharethis.com [Video]

$
0
0
Membuat share button menggunakan sharethis.com [Video] - Malam sobat, sebenarnya saya itu lagi suntuk karena pacar lagi sakit, doakan cepat sembuh ya hehe jadi curhat sedikit :D. Pada malam ini saya mau berbagi tutorial Bagaimana Membuat share button menggunakan sharethis.com seperti yang saya gunakan di blog ini.
Membuat share button menggunakan sharethis.com [Video]
Contoh share button yang saya gunakan.
Okay!! Mari kita buat seperti itu haha. Ikuti langkah dibawah ini ya.
1. Buka ShareThis.com.
2. Daftar terlebih dahulu/Login jika sudah mempunyai akunnya.
3. Pilih menu Get Sharing Tools.
4. Pada step1 (Platform) klik website kemudian pilih NEXT Step2.
5. Pada step2 lihat kolom ke 2 baris ke 2 pada bagian Bars, kemudian di klik lalu NEXT Step3.
6. Pada step ke 3 ini isi sesuai data website kalian (Lihat video jika kurang jelas).
7. Klik Finish: Get The Code

Ini video tutorialnya biar lebih mudah membuatnya, silahkan disimak :)


Bagaimana menurut sobat tentang tutorial Membuat share button menggunakan sharethis.com? Mudah kan? Oke sampai disini dulu ya sobat. Semoga artikel ini bermanfaat buat kalian semua :D bye bye bye!!~

Viewing all articles
Browse latest Browse all 412

Trending Articles